Cetak Banner Medan Lautan Display

Cetak Banner Medan Online & Cepat? Ini Caranya

Cetak Banner Medan – Saat ini, pencarian Anda mungkin berkaitan dengan bagaimana dan dimana mencetak banner, terutama untuk wilayah Medan. Terdapat berbagai opsi cetak banner yang dapat dijelajahi lebih lanjut di bawah ini. 

Banner adalah salah satu alat promosi yang memiliki banyak fungsi. Melalui banner, informasi tentang jenis produk yang dijual, menu yang tersedia, harga, dan lainnya dapat diperkenalkan dengan efektif.

Selain itu, banner dapat dipasang di berbagai lokasi, dapat digantung sebagai papan nama tempat, ditempelkan pada meja sebagai penutup, atau menggunakan stand berdiri untuk promosi yang dapat dipindahkan. Berbagai jenis banner dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan spesifik.

Jika Anda tertarik untuk cetak banner Medan, silahkan mencoba di sini. Lautan Display adalah importir standing banner dan layanan percetakan online yang menyediakan berbagai jenis stand banner serta layanan cetak.

Baca Juga: Mau cetak hiasa dinding dengan mdf? cek cara dan harganya

3 Persiapan Pembuatan Banner

Sebelum mencetak banner, kamu perlu melakukan persiapan terlebih dahulu. Apa saja yang perlu disiapkan? pertama, ukuran banner, kedua pilih mau cetak menggunakan bahan apa, dan terakhir desainnya sudah ada atau belum. 

Apabila kamu belum memahami ketiganya, dibawah ini akan dijelaskan secara rinci maksud dari masing-masing poin dan bagaimana solusinya.

1. Pemilihan Ukuran Cetak Banner

Setiap cetak banner memiliki fleksibilitas dalam penentuan ukurannya. Namun, jika banner akan ditempatkan pada stand, seperti Roll Up banner, maka ada dimensi/ukuran khusus yang perlu dipertimbangkan. 

Cetak-Banner-Medan-Lautan-Display-2

Butuh Apa? Di Lautan Display Aja

Oleh karena itu, saat melakukan cetak banner untuk stand, penting untuk menyesuaikan dimensinya dengan stand yang digunakan. Untuk mencetak banner yang akan ditempatkan pada stand dengan tinggi hingga 2 meter, pilihan terbaik adalah menggunakan Roll Up. 

Saat ini, terdapat tiga pilihan ukuran roll up banner yang umum dipilih, yaitu 60x160cm, 85x200cm, dan 80x200cm. Ukuran yang paling sering digunakan dan dianggap ideal adalah 69x160cm.

Sementara itu, untuk cetak banner tanpa stand, ukuran cetak dapat disesuaikan sesuai kebutuhan. Tentukan panjang dan lebar yang diperlukan, dengan harga cetak banner dihitung per meter. Setiap meter setara dengan 100x100cm. 

Sebagai contoh, jika Anda ingin mencetak banner dengan ukuran 160x150cm, totalnya akan menjadi 4 meter, karena 160 cm dan 150 cm masing-masing dihitung sebagai 2 meter.

Baca Juga: Bingung soal kado grand opening? buat papan bunga kertas ini, cakep!

2. Pemilihan Material untuk Cetak Banner

Selain menentukan dimensi/ukuran banner, seleksi material/bahan cetak memegang peran penting dalam keberhasilan suatu banner. Setiap jenis material banner memiliki karakteristik unik yang mempengaruhi hasil cetak dan biaya produksi.

Contohnya, albatros adalah jenis material tebal dengan permukaan halus dan tingkat ketahanan terhadap robek yang baik. Material ini sangat cocok untuk digunakan pada roll up banner dan banner yang ditempatkan di dalam ruangan. 

Bahan-cetak-banner-albatros

Butuh Apa? Di Lautan Display Aja

Untuk penggunaan luar ruangan dengan atap terbuka dan dalam jangka panjang, disarankan untuk menggunakan material flexi. Terdapat tiga tingkatan material flexi yang perlu diketahui:

  1. Flexi Standar: Dengan ketebalan 280gr, terlihat tipis dan tidak menyerap tinta dengan baik. Kondisi ini dapat menyebabkan penurunan kualitas hasil cetak banner, terutama hindari cetak desain dengan latar hitam menggunakan material ini.
  2. Flexi Higress: Dengan ketebalan 340gr, memberikan hasil cetak yang lebih baik dibandingkan standar. Material ini merupakan pilihan yang cukup terjangkau dengan kualitas yang memuaskan.
  3. Bahan Korcin: Dengan ketebalan 410gr, memberikan hasil cetak yang baik dan memiliki daya tahan untuk penggunaan jangka panjang. Material ini menjadi pilihan terbaik untuk mendapatkan banner berkualitas tinggi yang tahan lama, karena daya tahan terhadap perubahan warna dan ketahanan terhadap robek yang baik.

Baca Juga: Cara setting ukuran cetak banner dengan photoshop

3. Pembuatan Desain Banner

Selain merancang ukuran banner, langkah berikutnya adalah memiliki desain yang sesuai. Desain banner yang akan dicetak dapat dibuat sendiri oleh pelanggan atau dengan menggunakan layanan desain profesional. Namun, tidak semua layanan percetakan menyediakan opsi ini.

Di percetakan online Lautan Display, kami menyediakan layanan desain yang komprehensif. Jika Anda belum memiliki desain atau merasa kesulitan membuatnya sendiri, Anda dapat menyerahkan tugas tersebut kepada tim desain kami.

Jika desain sudah ada, pelanggan dapat mengirimkannya dalam format file JPG atau PDF. Bagi yang belum memiliki desain dan berencana untuk membuatnya disini, berikut beberapa persiapan yang perlu dilakukan:

  1. Pilih tema desain, sebagai contoh, tema nasi padang.
  2. Jika Anda sudah memiliki foto produk yang ingin dimasukkan, berikan kepada kami. Jika tidak, tim kami dapat mengambil gambar dari internet.
  3. Siapkan tulisan yang ingin dimasukkan.

Biaya per desain adalah 25 ribu rupiah, dengan opsi revisi atau perbaikan hingga dua kali. Proses pengerjaan membutuhkan waktu 1-2 hari. Diskusi mengenai desain dapat dilakukan secara langsung melalui chat WhatsApp. Jadi, Anda dapat berdiskusi dengan lebih nyaman. 

Tertarik untuk cetak banner Medan disini? Hubungi admin Lautan Display sekarang.

Baca Juga: Berapa resolusi cetak spanduk yang bagus? ini ketentuannya

Petunjuk Cetak Banner Medan di Lautan Display

Apakah informasi sebelumnya telah Anda pahami? Jika ya, itu berarti Anda sudah siap untuk menentukan langkah selanjutnya. Apakah saat ini Anda masih mencari tempat Cetak Banner Medan atau tidak?

Di Lautan Display, kami menyediakan produk secara lengkap, mulai dari standing banner, cetak banner, hingga pembuatan desainnya. Jika Anda memesan paket lengkap di satu tempat untuk menyelesaikan semuanya sekaligus, pesanlah di sini.

Pesan dari rumah dan konsultasikan dimanapun Anda berada. Tinggal tunggu, dan kami akan mengirimkan pesanan Anda sesuai dengan tenggat waktu yang telah disepakati. Secara umum, waktu penyelesaian cetak banner adalah 1-2 hari.

Butuh Apa? Di Lautan Display Aja

Berikut ini cara menghubungi admin, proses pemesanan, dan informasi toko:

  1. Mau tanya atau pesan? Chat admin di: 0819-9593-9820 (Wa/Call).
  2. Admin aktif setiap Senin-Sabtu pukul 09.00-17.00 WIB.
  3. Jika desain sudah ada, proses cetak roll banner dapat selesai dalam satu hari.
  4. Pengerjaan 1 sampai 2 hari jika pesan cetak banner dan desain juga
  5. Sebaiknya memesan cetak banner sebelum pukul 12.00 WIB agar dapat diproses pada hari yang sama.
  6. Hanya ekspedisi dan instant saja untuk pengiriman cetak

Pengiriman dilakukan dari Tangerang Selatan ke seluruh Indonesia. Jika masih bingung mencari tempat Cetak Banner Medan, pesan online saja di Lautan Display.

Cetak menjadi lebih mudah setelah konsultasi langsung dengan admin. Yuk, hubungi admin kami sekarang. Jangan ragu.

Shopping cart

0
image/svg+xml

No products in the cart.

Continue Shopping